Senin, 05 Februari 2018
Anak Usia Balita Masuk Playgroup, Perlukah,?
Sebenarnya, sekolah terbaik itu tidak ada. Yang ada adalah sekolah yang paling tepat untuk balita. Selain itu, memilih sekolah juga harus disesuiakan dengan karakter anak. Jika anak Anda aktif, ada baiknya bersekolah di sekolah yang memiliki halaman yang luas dengan kurikulum yang memungkinkan si balita punya berbagai kegiatan aktif. Sementara untuk anak yang cenderung pemalu, sebaiknya pilih sekolah yang jumlah muridnya sedikit atau dengan guru yang berhasil mengenalkan anak kepada beberapa teman yang minatnya sama.
Jangan sekali-kali tergiur oleh nama besar playgroupnya, misalnya lisensi dari luar negeri. Namun, lihatlah siapa yang mengajar. Apakah para pengajarnya mendapat pelatihan yang memadai? Pasalnya, ada sebagian guru playgroup yang mengajar tanpa hati, tidak menggunakan bahasa anak, dan menuntut anak secara berlebihan.
Pada intinya,
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
Semakin Banyak Membuat Kesalahan = Semakin Baik
"KITA DILAHIRKAN UNTUK SUKSES, TETAPI DIKONDISIKAN UNTUK GAGAL" (diambil dari buku Born To Be A Genius karya Adi W Gunawan) ...
-
Kecerdasan teknis/spasial membuat anak mampu mengarungi tiga dimensi yang ajaib dan penuh misteri. Kecerdasan ini dapat berkisar dari pe...
-
Kecerdasan ini adalah sebagian besar dari tes Intelligence Quotient (IQ) standar. Ini mengacu pada kemampuan anak untuk mengetahui arti ...
-
Orang sanguin (tipe yang populer) dikenal ramah dan sangat suka berbicara. Mereka bisa berbicara kepada siapa saja dengan menggunakan topik...
Tidak ada komentar:
Posting Komentar